SPESIALIS KEBAKARAN TINGKAT A

AHLI_K3_SPESIALIS_PENANGGULANGAN_KEBAKARAN_(TINGKAT_A).jpg

Tanggal     :     00 0000 s/d 00 0000
Tempat     :    
Jam     :    
Keterangan     :    

Pengantar Program

Pelatihan dan sertifikasi kompetensi Ahli K3 Spesialis Penanggulangan Kebakaran (Tingkat A) atau biasa disebut dengan Training Ahli K3 Kebakaran ditujukan bagi Petugas yang telah ditunjuk untuk mengidentifikasi sumber-sumber bahaya dan melaksanakan upaya-upaya penanggulangan kebakaran.

Manfaat & Tujuan

  1. Mampu mengidentifikasi penyebab yang bisa menimbulkan potensi kebakaran.
  2. Meningkatkan kemampuan & pengetahuan dalam penanggulangan kebakaran.
  3. Memberikan pengetahuan tentang teknik penyelamatan dan memberi pertolongan pertama pada korban ketika terjadi kebakaran di tempat kerja atau gedung.

Materi Public Training

  • Pengembangan Program Keselamatan & Kesehatan Kerja
  • Penaksiran Resiko Kebakaran
  • Perancangan Sistem Proteksi Kebakaran berdasarkan Basis Kinerja
  • Model dan simulasi Kebakaran (visualisasi menggunakan komputer)
  • Prinsip Analisa Biaya & Metode Penilaian Investasi pada Kebakaran
  • Perlindungan terhadap Bahaya Peledakan
  • Sistem Pengendalian Asap
  • Konstruksi Bangunan yang berkaitan dengan Penanggulangan Kebakaran
  • Dampak Lingkungan pada Penanggulangan Kebakaran
  • Evaluasi Sistem Proteksi Kebakaran
  • Uji Sifat Bakar Bahan Bangunan dan Uji Ketahanan Api
  • Audit Kebakaran Internal
  • Praktek Perancangan Sistem Proteksi Kebakaran
  • Presentasi, Seminar dan Evaluasi

 


Follow Instagram kami untuk mengetahui informasi seputar kegiatan lebih lanjut

ig.png

Untuk Informasi lebih detail tentang program training yang kami selenggarakan,silahkan download silabus & jadwal public training satu tahun

downsilabus.jpg
jadwaltahunan.jpg

Anda juga dapat melakukan pendaftaran peserta dengan cara download formulir pendaftaran dengan button berikut lalu kirimkan ke email kami

formdaftar.jpg

Atau dapat langsung menghubungi kami dengan respon cepat

waumar.jpg